PENGARUH CELEBRITY ENDORSEMENT, SOSIAL MEDIA MARKETING DAN BRAND IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KECANTIKAN SOMETHINC (STUDI KASUS PADA MAHASISWI INSTITUT BISNIS DAN TEKNOLOGI PELITA INDONESIA PEKANBARU)

  • Suyono Suyono Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia
  • Yvonne Augustin S Universitas Trisakti
  • Lydia Lydia Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia
  • Lydia Lydia Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia
  • Andi Andi Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia
  • Luciana Fransisca Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia
Abstract viewed = 0 times
PDF (Bahasa Indonesia) downloaded = 0 times

Abstract

This study aims to determine and analyze the influence of celebrity endorsement, social media marketing and brand image on the purchase decision of somethinc beauty products at the Pelita Indonesia Institute of Business and Technology. The population in this study was 1,213 female students at the Pelita Indonesia Institute of Business and Technology. Meanwhile the number of samples taken using the slovin formula is 100 people and will be taken using the accidental sampling methods. Data analysis in this study used multiple linear analysis methods with the help of SPSS version 22. Based on the results of the study, it was found that celebrity endorsement and brand image had a significant positive effect on purchasing decisions, while social media marketing variables did not have a significant positive effect on purchasing decisions on somethinc beauty products. Suggestions for somethinc brands as ideas to consider in choosing and using celebrity endorsements to promote products, in digital marketing and provide quality products.


 


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh celebrity endorsement, social media marketing dan brand image terhadap keputusan pembelian produk kecantikan somethinc di Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah 1.213 mahasiswi di Institut Bisnis dan Teknologi Pelita Indonesia. Sedangkan jumlah sampel yang diambil dengan menggunakan rumus slovin berjumlah 100 orang dan akan diambil dengan menggunakan metode accidental sampling. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode analisis linear berganda dengan bantuan SPSS versi 22. Bedasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa celebrity endorsement dan brand image berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian, sedangkan variabel social media marketing tidak berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian pada produk kecantikan somethinc. Saran bagi brand somethinc sebagai ide untuk dipertimbangkan dalam memilih dan menggunakan celebrity endorsement untuk mempromosikan produk, dalam digital marketing serta menyediakan produk yang berkualitas.

References

Anas, A. A., & Sudarwanto, T. (2020). Pengaruh celebrity endorser terhadap keputusan pembelian di eiger store royal plaza surabaya. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 8(3), 953–958.
Ernawati, R., Dwi, A. B., & Argo, J. G. (2021). Analisis Pengaruh Promosi, Harga, dan Citra Merek terhadap Keputusan Pembelian pada Situs E-commerce Zalora di Jakarta. Business Management Analysis Journal (BMAJ), 4(2), 200–218.
Wibasuri, A., 𝐓𝐚𝐦𝐚𝐫𝐚𝐓𝐚𝐧𝐭𝐫𝐢, & 𝐒𝐮𝐤𝐦𝐚𝐘𝐚𝐧𝐮 𝐀𝐝𝐢. (2020). Measurement Social Media Marketing dan Sertifikasi Halal Terhadap Minat Beli Produk Makanan Pada Aplikasi Belanja Online Shopee. Prosiding Seminar Nasional Darmajaya, 1, 68–78.
Dewi, N. M. P., Imbayani, I. G. A., & Ribek, P. K. (2021). Pengaruh Social Media Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Yang Dimediasi E-Word Of Mouth Pada Givanda Store Denpasar. Emas, 2(2).
Dewanti, A. P. A., Fitriano, Y., & Tambunan, D. R. (2024). The Effect Of Promotions, Service Qualities And Store Display Products Buyers Decisions At Hypermart Bengkulu Indah Mall. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi Dan Keuangan, 5(1), 227–238.
Fauziatul Hasanah, F. (2021). PENGARUH BRAND TRUST, CELEBRITY ENDORSEMENT DAN IKLAN TERHADAP MINAT BELI PRODUK SKINCARE MS GLOW. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Jakarta.
Ghozali, I. (2016). Aplikasi analisis multivariete dengan program IBM SPSS 23.
Hanjaya, B. S., Budihardjo, B. S., & Hellyani, C. A. (2023). PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA UMKM. JURNAL RISET MANAJEMEN DAN EKONOMI (JRIME), 1(3), 92–101.
Hutagaol, R. S. R., & Safrin, F. A. (2022). Pengaruh Celebrity Endorser dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian pada Produk Scarlett Whitening. Journal Of Social Research, 1(7), 761–772.
Januar, M. F., Harahap, D. A., & Saraswati, N. (2024). Analisis Pengaruh Brand Image, Brand Awareness dan Brand Trust terhadap Purchase Decision Smartphone Merek Oppo di Kecamatan Majalaya. Bandung Conference Series: Business and Management, 4(1), 113–119.
Kurniasari, M., & Budiatmo, A. (2018). Pengaruh Social Media Marketing, Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Dengan Minat Beli Sebagai Variabel Intervening Pada J. Co Donuts & Coffee Semarang. Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 7(3), 152–159.
Maryati, M. (2022). Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Toko Online Time Universe Studio. Prodi Manajemen.
Mustopa, Y., Handayani, M. A., & Sukmasari, D. (2022). PENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL DAN TUNJANGAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PENGADILAN TATA USAHA NEGARA BANDAR LAMPUNG. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 27(1), 47–54.
Pertiwi, B. A. S., & Sulistyowati, R. (2021). Pengaruh Strategi Green Marketing Dan Social Media Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Kaos Lokal Kerjodalu. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 9(3), 1376–1382.
Rahmani, R. G. (2022). Pengaruh celebrity endorsement, brand image dan brand trust terhadap keputusan pembelian produk (Studi pada Somethinc by Irene Ursula). UNIVERSITAS LAMPUNG.
Ramadhan, R. (2022). Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Produk Sepatu Di Sport Station Medan Marelan. Fakultas Sosial Sains.
Rizkiawati, N. L., & Asandimitra, N. (2018). Pengaruh demografi, financial knowledge, financial attitude, locus of control dan financial self-efficacy terhadap financial management behavior masyarakat surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen (JIM), 6(3), 93–103.
Samad, Z., Mustanir, A., & Pratama, M. Y. P. (2019). Partisipasi Masyarakat Dalam Musyawarah Rencana Pembangunan Untuk Mewujudkan Good Governance Kabupaten Enrekang. Moderat: Jurnal Ilmiah Ilmu Pemerintahan, 5(4), 379–395.
Sandy, R. K., & Widaningsih, S. (2022). Analisis Konten Marketing Media Sosial Instagram Dalam Upaya Meningkatkan Efektivitas Pemasaran (Studi Kasus Pada Akun@ Indihomesragen PT Telkom Indonesia Datel Sragen Tahun 2022). EProceedings of Applied Science, 8(5).
https://compas.co.id/article/brand-skincare-lokal-terlaris/
https://www.kompas.id/baca/ekonomi/2022/10/25/bpom-menilai-industri-kosmetik-akan-tetap-berkembang
Published
2025-01-02
How to Cite
SUYONO, Suyono et al. PENGARUH CELEBRITY ENDORSEMENT, SOSIAL MEDIA MARKETING DAN BRAND IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KECANTIKAN SOMETHINC (STUDI KASUS PADA MAHASISWI INSTITUT BISNIS DAN TEKNOLOGI PELITA INDONESIA PEKANBARU). Kurs : Jurnal Akuntansi, Kewirausahaan dan Bisnis, [S.l.], v. 9, n. 2, p. 207-220, jan. 2025. ISSN 2527-8215. Available at: <https://ejournal.pelitaindonesia.ac.id/ojs32/index.php/KURS/article/view/4775>. Date accessed: 17 jan. 2025. doi: https://doi.org/10.35145/kurs.v9i2.4775.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.